Banyak Motor Mogok di Jalur Alternatif Menuju Kawasan Puncak

Rizky mengaku, mulai terjebak macet pada pukul 10.00 WIB tepat di depan jalur alternatif Pasir Angin.

Banyak Motor Mogok di Jalur Alternatif Menuju Kawasan Puncak

Merdeka.com - Salah seorang pengendara sepeda motor, menceritakan pengalamannya terjebak kemacetan di Jalur Puncak, Kabupaten Bogor, hingga banyak sepeda motor mogok, Senin (24/4).

Rizki Agusta, menceritakan saat melewati Jalur Puncak bukan untuk berwisata. Dia mengaku baru saja mengantar istrinya bekerja di Vimala Hills dari kawasan Pasir Angin.

taboola mid article

Namun saat hendak pulang, dia terjebak macet parah. Biasanya hanya membutuhkan 15-20 menit untuk sampai rumah. Tetapi hari ini, harus menghabiskan waktu hingga dua jam.

"Biasanya kalau lancar 15-20 menit sampai. Ini macet parah banyak motor yang kepanasan, ngebul dan mati. Banyak yang berhenti untuk menyiram mesin," ungkap Rizki.

2 dari 2 halaman

What's Your Reaction?

like

dislike

love

funny

angry

sad

wow