Copenhagen Juara Piala Denmark, Kevin Diks Raih Double Winner
Kevin Diks mengantarkan FC Copenhagen jadi juara Piala Denmark 2024/2025. Bek Timnas Indonesia itu menutup musim dengan torehan dua gelar.

What's Your Reaction?