Idrus Marham: Ada yang Ingin Adu Domba Golkar dengan Gerindra soal LPG 3 Kg
Idrus Marham Wakil Ketua Umum Partai Golkar menilai ada pihak yang ingin mengadu domba partainya dengan Partai Gerindra, terkait munculnya polemik penyaluran LPG 3 kg kepada masyarakat.


What's Your Reaction?






