Penyebab Kelumpuhan Wajah dan Gejalanya yang Perlu Diketahui
Kelumpuhan wajah adalah kondisi hilangnya gerakan wajah karena kerusakan saraf. Ketika seseorang mengalami kelumpuhan wajah, otot-otot wajah mereka tampak terkulai atau menjadi lemah. Kondisi ini bisa terjadi di satu atau kedua sisi wajah.
What's Your Reaction?