Peristiwa Ekonomi Kaltim Triwulan II-2022, Ini Catatan BPS
SAMARINDA.NIAGA.ASIA - Perekonomian global diperkirakan tumbuh lebih rendah daripada proyeksi awal tahun. Ketegangan geopolitik Rusia-Ukraina, terganggunya rantai pasokan dan tekanan inflasi global berdampak pada perlambatan pemulihan ekonomi global. Pertumbuhan ekonomi tiga mitra dagang utama Kalimantan Timur, yaitu India, Filipina dan Jepang mengalami percepatan pada April 2022 sampai dengan Juni 2022…
What's Your Reaction?