Trek MotoGP Mandalika Mendapat Grade Tertinggi dari Federasi Sepeda Motor Internasional
Jelang sesi kualifikasi hari ini dan balapan MotoGP Mandalika 2022, Minggu (20/03/2022), Federasi Sepeda Motor Internasional (FIM) akhirnya memberikan homologasi Grade A untuk Sirkuit Mandalika.
What's Your Reaction?